Di minggu pertama dosen menjelaskan kontrak belajar, namun yang paling asik adalah dosennya bisa membuat mahasiswa tertawa supaya saat pembelajaran tidak terlalu tegang dan dosen memberi kami motivasi untuk menjadi lebih baik lagi.
Meskipun belum ada materi yang diajarkan, dosen menyuruh kami untuk selalu mengecek grup pada salah satu media sosial untuk melihat update-an informasi yang diberikan. Dosen juga menyuruh kami untuk menshare hasil fotografi didalam grup tersebut.
Saya sebagai penghobi fotografi walaupun belum profesional, saya akan selalu memposting hasil dari fotografi yang saya abadikan.
Materi yang belum saya mengerti adalah membuat algoritma suatu masalah menggunakan aplikasi raptor. Untung saja ada para mentor yang bersedia menjelaskan apa yang saya tidak ketahui.
Saya akan berusaha lagi untuk memahami materi tersebut dan bertanya kepada mentor dan teman.
0 komentar:
Posting Komentar